Rabu, 30 Agustus 2017

Inilah Daftar Vacuum Cleaner Murah Dengan Daya Watt Kecil

  Kontak       Rabu, 30 Agustus 2017
Vacuum Cleaner merupakan produk elektronik yang berfungsi untuk membersihkan perabotan rumah tangga dari debu, antara lain sofa, karpet, kasur, lantai, bahkan jok mobil pun bisa dibersihkan dengan vacuum cleaner. Vacuum cleaner memiliki daya listrik yang berbeda-beda. Vacuum cleaner yang sering dicari adalah vacuum cleaner dengan daya listrik yang rendah, atau sering disebut low watt. Berikut beberapa vacuum cleaner murah dengan daya watt kecil.


Tobi EZ Hoover Super Cyclone Vacuum Cleaner


Tobi EZ Hoover Sper Cyclone merupakan produk vacuum cleaner yang didesain kecil dan minimalis namun memiliki kekuatan dalam menyedot debu secara maksimal. Vacuum cleaner ini bisa mengata debu bahkan barang hingga berat 12kg. Tobi EZ memberikan kelengkapan peralatan yang dapat membantu anda dalam membersihkan berbagai ruangan, mulai dari kolong kasur, bagian sempit sofa, bahkan jok mobil. Kelengkapan dari vacuum cleaner ini antara lain :

1. Tiga (3) tongkat ekstention

2. Satu (1) pcs saringan cadangan

3. Empat (4) jenis sikat / kepala vacuum cleaner

Tobi EZ mengusung teknologi modern dengan menggunakan sistem Super Cyclone dengan sedotan yang kencang dan alur angin memutar, sehingga kotoran tidak mengumpul di saringan dan tidak membuat penyedot tersumbat. Selain itu, Tobi EZ juga mudah dibersihkan karena tinggal buka saja tutup penampangnya dan cuci dengan bersih. Dan yang paling penting Tobi EZ hanya memerlukan daya yang kecil yaitu 150 watt saja serta mematok harga yang murah. Harga Rp 299.000.00

Maxhealth EZ Hoover Super Cyclone Vacuum Cleaner with Blower



Maxhealth Ez ini menggunakan desain yang kecil sehingga ringan dan praktik untuk dibawa berpergian. Cara penggunaan Maxhealth Ez juga tergolong mudah tanpa perlu ribet. Maxhealth Ez menggunakan teknologi nano dan teknologi cyclone sehingga membuat vacuum cleaner ini memilik daya hisap yang kuat. Teknologi nano berfungsi untuk membasmi kuman dan menghilangkan bau sedangkan teknologi cyclone berfungsi untuk menghasilkan sedotan yang kuat dengan alur angin yang memutar sehingga kotoran tidak berkumpul disaringan. Vacuum cleaner ini mengkonsumsi daya sebesar 150 watt. Maxhealth Ez tidak hanya berfungsi sebagai vacuum cleaner saja namun berfungsi sebagai blow cleaner. Harga Rp 399.000.00


Kenmaster KM-004 Vacuum Cleaner

Inilah Daftar Vacuum Cleaner Murah Dengan Daya Watt Kecil


Vacuum cleaner ini didesain untuk membersihkan segala ruangan dari mobil anda. Vacuum cleaner ini sangat minimalis serta bagian tongkat penghisap yang dapat dibongkar pasang sehingga mudah disimpan di dalam mobil dan tidak memenuhi ruangan. Untuk sumber listriknya menggunakan soket pematik api mobil dengan panjang kabel 2,8 meter. Daya yang dibutuhkan hanya 100 watt saja. Vacuum cleaner ini sangat pas untuk membersihkan mobil anda, terlebih harga vacuum cleaner ini juga terjangkau yaitu Rp 150.000.00

Auto Cleaner Robot Sweeping Cleaning Machine / Mesin Penyedot Debu


Alat ini berfungsi untuk memudahkan anda dalam membersihkan debu di setiap sudut rumah, sangat efektif dalam membersihkan segala debu. Auto Cleaner Robotik bekerja dengan sangat baik dalam membersihkan debu, dapat bergerak secara otomatis menyusuri aera yang berbedu, sehingga tidak perlu repot-repot bergerak karena robot ini dapat bergerak dengan sendirinya. Selain itu, penggunaannya sangat mudah cukup menekan tombol on maka robot ini akan langsung menyusuri daerah yang berdebu bahkan dapat menyedot bulu binatang yang rontok. Robot ini menggunakan daya yang minimun, hanya 100 watt dan harga terjangkau yaitu 220.000.00 .
logoblog

Thanks for reading Inilah Daftar Vacuum Cleaner Murah Dengan Daya Watt Kecil

Previous
« Prev Post

Tidak ada komentar:

Posting Komentar